Kamus Istilah Properti

Lea Lyliana

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
Kayu kaso adalah

Kayu Kaso

Kayu kaso adalah jenis kayu yang terbuat dari gabungan kayu lain, seperti jati, meranti, maupun kamper. Mengenal Kayu Kaso  Kayu kaso adalah kayu yang terbuat dari gabungan kayu lainnya. Jenis kayu yang biasa dipakai untuk membuat kayu kaso di antaranya adalah kayu jati, kayu borneo, kayu kamper, dan meranti.  Kayu kaso lazim dimanfaatkan sebagai material […]

Kayu Kaso Read More »

Dilatasi Bangunan

Dilatasi bangunan garis atau sambungan pada sebuah bangunan yang memiliki perbedaan sistem struktur.  Apa itu Dilatasi Bangunan Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia, dilatasi adalah pengembangan (pemuaian) suatu ruangan, rongga, dan sebagainya. Dalam arsitektur dilatasi bangunan diartikan sebagai sambungan pada sebuah bangunan yang memiliki perbedaan sistem struktur. Ringkasnya, dilatasi bangunan adalah pemisahan struktur bangunan.  Dilatasi umum

Dilatasi Bangunan Read More »

Conblock

Conblock adalah bahan bangunan yang terbuat dari semen dan umum digunakan untuk menutup permukaan tanah.  Pengertian Conblock Conblock adalah bahan bangunan yang terbuat dari semen dan umum digunakan untuk menutup permukaan tanah. Penggunaan conblock di Indonesia terbilang lazim. Tak hanya di jalanan umum, bahkan di pekarangan rumah pun kini dipasang conblock.  Jika merujuk dari ketentuan

Conblock Read More »

Bearing Wall

Bearing wall adalah struktur yang menggunakan dinding sebagai penopang atau pemikul beban bangunan. Bearing wall sering disebut dengan nama dinding pemikul. Apa Itu Bearing Wall Bearing wall adalah struktur yang menggunakan dinding sebagai penopang atau pemikul beban bangunan. Bearing wall juga dikenal dengan nama dinding pemikul. Pada struktur ini, beban di atap sisi bangunan ditanggung

Bearing Wall Read More »

Sumur Resapan

Sumur resapan adalah rekayasa teknik konverasi air yang berupa bangunan berbentuk sumur gali. Fungsi sumur ini yakni menampung air hujan yang jatuh dari atap ke dalam tanah. Pengertian Sumur Resapan Sumur resapan adalah rekayasa konservasi air berupa struktur bangunan yang dibuat menyerupai sumur. Dalam definisi lainnya, sumur ini juga dapat diartikan sebagai suatu teknik yang

Sumur Resapan Read More »

Musrenbang

Musrenbang

Musrenbang adalah kependekan dari Musyawarah Rencana Pembangunan. Arti dari musrenbang adalah forum antarpelaku dalam rangka menyusun rencana pembangunan nasional dan rencana pembangunan daerah. Apa Itu Musrenbang Musrenbang adalah kependekan dari Musyawarah Rencana Pembangunan. Arti dari musrenbang adalah forum antarpelaku dalam rangka menyusun rencana pembangunan nasional dan rencana pembangunan daerah. Pelaksanaannya diatur dalam Undang-undang Nomor 25

Musrenbang Read More »

Slab

Slab adalah lempengan berfungsi untuk menyalurkan beban mati dan beban hidup menuju rangka pendukung vertikal dalam struktur bangunan.  Apa Itu Slab? Slab adalah lempengan berfungsi untuk menyalurkan beban mati dan beban hidup menuju rangka pendukung vertikal dalam struktur bangunan. Selain definisi tersebut, ada pula yang menyebut bahwa slab adalah istilah untuk menyebutkan struktur plat lantai

Slab Read More »

Tanah Ulayat

Tanah ulayat adalah bidang tanah yang di atasnya terdapat hak ulayat atau wilayah dari suatu masyarakat hukum adat tertentu. Pengertian Tanah Ulayat Tanah ulayat adalah bidang tanah yang di atasnya terdapat hak ulayat atau wilayah dari suatu masyarakat hukum adat tertentu. Hak ulayat adalah kewenangan yang menurut hukum adat dimilik oleh masyarakat adat wilayah tertentu.

Tanah Ulayat Read More »

Lisplang adalah

Lisplang

Lisplang adalah bilah papan yang dipasang di pinggir atap untuk mempercantik bangunan dan menyembunyikan struktur atap.  Apa itu Lisplang? Lisplang adalah bilah papan yang dipasang di pinggir atap untuk mempercantik bangunan dan menyembunyikan struktur atap. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) lisplang diartikan sebagai bilah papan yang dipasang di pinggir atap di bawah talang.  Lisplang

Lisplang Read More »

Wall Panel

Wall Panel

Wall panel adalah lembaran papan dengan beragam motif dan corak yang umum digunakan sebagai pelapis dinding.  Apa Itu Wall Panel Wall panel adalah lembaran papan dengan beragam motif dan corak yang umum digunakan sebagai pelapis dinding. Umumnya, wall panel atau dinding panel berbentuk tiga dimensi sehingga dapat menonjolkan suatu elemen atau menciptakan focal point.  Dinding

Wall Panel Read More »