Kamus Istilah Properti

Girindra

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
arsitektur organik

Arsitektur Organik

Arsitektur organik adalah rancangan bangunan yang konsepnya berasal dari prinsip-prinsip dan bentuk-bentuk dari alam. Apa Itu Arsitektur Organik? Ada banyak konsep atau pendekatan desain yang bisa diterapkan pada bangunan pada era sekarang. Salah satu konsep atau pendekatan yang dapat diterapkan adalah arsitektur organik. Arsitektur organik adalah rancangan arsitektur yang konsepnya berasal dari prinsip-prinsip dan bentuk-bentuk […]

Arsitektur Organik Read More »

jendela casement

Jendela Casement

Jendela casement adalah jenis jendela yang pada bagian bingkainya terpasang satu atau beberapa buah engsel. Apa Itu Jendela Casement? Jendela merupakan salah satu elemen yang penting dalam bangunan. Ia menjadi jalan untuk masuknya sinar matahari atau cahaya dari luar bangunan. Selain itu, jendela juga berfungsi sebagai jalur keluar masuknya udara pada bangunan. Bicara soal jendela,

Jendela Casement Read More »

atap sandar

Atap Sandar

Atap sandar adalah jenis atap tempel yang diaplikasikan dengan cara membebankan salah satu ujung materialnya pada struktur penyangga. Apa Itu Atap Sandar? Untuk mendirikan sebuah bangunan, kita perlu memperhatikan beberapa hal penting. Faktor cuaca, iklim, dan lokasi merupakan aspek yang berpengaruh untuk menentukan seperti apa kira-kira bentuk bangunan yang cocok untuk diaplikasikan di area tersebut.

Atap Sandar Read More »

glasswool

Glasswool

Glasswool adalah material yang dipakai untuk insulasi/peredaman suara hingga panas. Terbuat dari fiber glass dengan tekstur mirip bulu domba. Apa Itu Glasswool? Glasswool adalah material yang dipakai untuk insulasi/peredaman suara hingga panas. Terbuat dari fiber glass dengan tekstur mirip bulu domba. Dalam ranah konstruksi bangunan, material ini sering kali digunakan sebagai insulator panas sinar matahari

Glasswool Read More »

wabi sabi

Wabi Sabi

Wabi sabi adalah filosofi estetika tradisional Jepang yang merayakan ketidaksempurnaan yang kemudian diaplikasikan dalam ranah arsitektur. Apa Itu Wabi Sabi? Negara Jepang memiliki magnet budaya yang luar biasa. Maka dari itu, negara ini menjadi salah satu destinasi wisata populer di dunia. Salah satu aspek yang menarik bagi orang untuk datang ke negeri matahari terbit ini

Wabi Sabi Read More »

jidar

Jidar

Jidar adalah alat bantu yang sering digunakan dalam proses pembuatan plester. Alat ini juga dipakai untuk proses pengacian dinding. Apa Itu Jidar? Untuk mempermudah proses pengerjaan konstruksi, para pekerja biasanya menggunakan beberapa alat bantu. Salah satu alat bantu yang biasanya dipakai adalah jidar. Jidar adalah alat bantu yang sering digunakan dalam proses pembuatan plester. Alat

Jidar Read More »

beton precast

Beton Precast

Beton precast adalah material konstruksi yang dihasilkan dari adonan beton cor yang dicetak sesuai dengan kebutuhan konstruksi. Apa Itu Beton Precast? Beton merupakan salah satu material yang cukup sering digunakan untuk keperluan penggarapan bidang konstruksi. Beton tidak hanya berupa brick saja. Ada pula beberapa jenis beton lain yang dapat kita temui. Salah satunya adalah beton

Beton Precast Read More »

Urban Planning adalah

Urban Planning

Urban planning adalah proses teknis – politis yang dipakai untuk membangun desain – tata kelola ruang kota dan segala aktivitas di dalamnya. Apa itu urban planning? Wilayah hidup masyarakat merupakan aspek sentral dalam kehidupan. Hal ini dikarenakan area tersebut menjadi lokasi untuk masyarakat melangsungkan hidup dengan berbagai macam gaya hidup yang tersedia dan dijalani di

Urban Planning Read More »

delineasi

Delineasi

Delineasi adalah upaya pembuatan garis batas untuk membentuk dan menandai sebuah objek atau wilayah tertentu. Apa itu delineasi? Istilah delineasi mungkin cukup jarang digunakan pada percakapan sehari-hari. Istilah ini akan dipakai ketika dilakukan upaya menandai suatu area atau wilayah dalam bidang yang punya sangkutan dengan topografi, tata ruang, serta pertanahan. Delineasi adalah upaya pembuatan garis

Delineasi Read More »

veneer kayu

Veneer Kayu

Veneer kayu adalah lembaran kayu tipis yang kerap difungsikan sebagai material untuk finishing interior atau finishing furnitur. Apa itu veneer kayu? Veneer kayu adalah lembaran kayu tipis yang kerap difungsikan sebagai material untuk finishing interior atau finishing furnitur. Ketika diaplikasikan, material ini dapat membuat tampilan bagian-bagian interior dan furnitur terlihat seperti serat-serat kayu solid dengan

Veneer Kayu Read More »