Dipublikasikan oleh Tsamira Tyaย Abigail dan Diperbarui oleh Annisa Hapsari
Mar 31, 2023
2 menit membaca
Dalam memulai proses membuat perumahan seringkali terbentur dengan ketersediaan lahan, hal ini bisa disebabkan oleh terbatasnya dana yang ada sehingga tidak cukup untuk membeli lahan secara tunai, penyebab lainya bisa jadi mengalami kesulitan untuk menemukan tanah dengan lokasi strategis yang mau dijual, solusinya bisa dilakukan dengan mengajak kerjasama pemilik tanah sehingga bisa memulai bisnis properti secara patungan. Ya.. selalu ada jalan selagi kita masih mau berusha. intinya adalah bagaimana kerjasama tersebut bisa saling menguntungkan serta adanya kejujuran sehingga masing-masing pihak dapat mengeluarkan segala potensinya dengan hati riang. disini kita akan coba menjelaskan cara mendapat tanah untuk perumahan dengan sistem bagi hasil, tentu saja yang akan kita uraikan disini adalah cara-cara halal yang boleh dilakukan, semoga dapat menjadi gambaran bagi calon-calon pengusaha developer perumahan sukses yang hendak terjun ke bisnis properti ini ๐
Cara mendapat tanah untuk perumahan dengan sistem bagi hasil
Itu saja dulu yang bisa disampaikan disini, jika ada yang hendak menambahkan ilmu tentang ini, entah itu dari pengalaman usaha properti, mengikuti seminar atau sumber lainya bisa berbagi ilmu rumah disini ๐