Kamus Istilah Properti

Pandu Pamungkas

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
FUD

FUD

Crypto adalah instrumen investasi yang mempunyai risiko sangat tinggi. Investasi crypto sebaiknya memakai uang dingin. Hal ini memiliki arti, dana yang digunakan untuk investasi adalah uang menganggur atau tidak dipakai dalam waktu dekat. Kamu yang ingin investasi crypto harus memahami apa itu Fud dan wajib melakukan diversifikasi risiko.  Maksud dari diversifikasi adalah tidak semua uang […]

FUD Read More »

rug pull

Rug Pull

Rug pull dalam crypto adalah sebuah istilah dalam dunia trading cryptocurrency atau crypto. Secara harfiah, rug pull merupakan suatu aktivitas menarik karpet. Namun apa itu rug pull crypto? Di dalam crypto, rug pull memiliki arti yang berbeda. Aktivitas ini termasuk dalam kegiatan penipuan atau scam, yang mana pihak developer atau pengembang token meninggalkan proyeknya begitu

Rug Pull Read More »

analisis swot

Analisis Swot

Analisis SWOT atau strength, weakness, opportunity, dan threat merupakan suatu bentuk analisa terkait strategi atau langkah yang harus diperhatikan saat akan menjalankan usaha dan penelitian. Ketika Pins akan membuat suatu jenis usaha, ada baiknya jika kamu melakukan analisa SWOT terlebih dahulu. Analisis Swot adalah suatu bentuk analisa yang dapat membantu Pins untuk menemukan suatu potensi

Analisis Swot Read More »