18 Tempat Makan di Tasikmalaya yang Asik

Dipublikasikan oleh Ambar ∙ 14 March 2023 ∙ 7 menit membaca

Seiring perkembangan zaman, bukan tempat makan enak saja yang di cari. Melainkan harus mampu menghadirkan suasana yang kekinian dan instagramable. Seperti tempat makan di Tasikmalaya yang terus mengikuti perkembangan zaman dan permintan pengunjung.

Sama persis dengan Pinhome sebagai ecommerce yang selalu mengikuti tren keinginan masyarakat Indonesia. Kamu dapat melakukan transaksi jual beli rumah baru dan rumah sekunder dengan asik dan nyaman.

Pinhome juga menyediakan berbagai Rumah Eksklusif di Bali Resort Tangerang. Selanjutnya, yuk lihat tempat makan di tasikmalaya yang asik!

Baca Juga: 15 Tempat Makan Roti Bakar Bandung yang Menggoda

Nini Anteh

Nini Anteh adalah salah satu tempat makan di Tasikmalaya yang menawarkan suasana jaman dulu sehingga Pins seperti sedang berada di tahun 70-an. Makanan yang wajib untuk kamu coba adalah ikan bakarnya.

Lokasi: Jl. Dewi Sartika No.14, Empangsari, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46113.

Jam Buka: Setiap hari (08.00-09.00).

Harga: Rp25.000-Rp50.000/orang.

Giggle Box Tasikmalaya

tempat makan di tasik
(menukuliner)

Tempat makan di Tasikmalaya yang asik ini berada dalam Mall Mayasari, tepatnya di lantai 3 dekat Mr. DIY dan Salon Christopher. Kamu bisa mencoba untuk makan ayam katsu dan ayam bakar saat berkunjung ke tempat ini. 

Lokasi: Mall Mayasari, Alamat, Jawa B, Jl. Pasar Wetan, Argasari, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46122.

Jam Buka:

Harga: Rp50.000-Rp100.000/orang.

Baca Juga: 5 Tempat Makan Seafood Muara Angke yang Bikin Nagih

Woody Kitchen

Selain sebagai tempat makan di Tasikmalaya yang asik dan seru, Woody Kitchen juga coco sebagai tempat ngopi Pins. Kamu akan menemukan banyak sekali varian kopi nusantara mau pun mancanegara saat mengunjungi Woody Kitchen.

Lokasi: Jl. BKR No.9, Kahuripan, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46115.

Jam Buka: Setiap hari (11.00-23.00).

Harga: Rp50.000-Rp75.000.

Rumah Makan Pantai Dadaha

(insiden24)

Rumah Makan Pantai Dadaha memiliki hidangan khas dan unik Pins. Kamu dapat menemukan peda bakar dan ikan mas bakar saat makan di rumah makan yang satu ini. Ada menu ikan asin lainnya juga seperti tumis jambal dan tumis peda. Selamat makan Pins!

Lokasi: Jl. Terusan BCA, Tuguraja, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46126.

Jam Buka: Setiap hari (07.00-19.00)

Harga: Rp25.000-Rp50.000/orang.

Baca Juga: 8 Cafe Cempaka Putih yang Asik untuk Nongkrong

Grand Darmaga Sunda Resto

Grand Darmaga Sunda Resto menyajikan makanan yang sesuai dengan namanya, yaitu makanan khas Sunda. Pins dapat melihat eksterior bangunan yang unik dan berbentuk seperti kapal yang sedang di dermaga. Bisa menjadi tempat makan keluarga saat kamu berada di Tasikmalaya.

Lokasi: Jl. Letnan Harun No.99, Sukarindik, Kec. Bungursari, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46151.

Jam Buka: Setiap hari (08.00-22.00)

Harga: Rp35.000-Rp100.000.

Eatboss Tasikmalaya

(foursquare)

Salah satu tempat makan di tasikmalaya yang bagus untuk nongkrong bareng teman atau pun keluarga. Kamu bisa mendapatkan banyak tempat foto saat makan di sini Pins. Selain itu Eatboss Tasikmalaya menawarkan pelayanan yang ramah dan tempat yang bersih.

Lokasi: Jl. HZ. Mustofa No.330, Tugujaya, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46126.

Jam Buka: Setiap hari (11.00-21.00).

Harga: Rp50.000-Rp100.000.

Baca Juga: 15 Restoran di Kota Baru Parahyangan

Soto Ayam Pataruman

Citarasa soto yang disajikan mirip seperti soto Bandung dengan rasa kuah yang segar Pins. Kamu bisa memilih variasi isian soto seperti telur muda, ati ampela, kepala dan lain-lain.

Lokasi: Jl. Pataruman, Yudanagara, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46115.

Jam Buka: Setiap hari (06.00-20.00).

Harga: Rp25.000-Rp50.000.

Mutiara Seafood Restaurant

(tripadvisor)

Sesuai dengan namanya, restoran seafood ini menyajikan aneka olahan seafood dan dimasak ala chinese food. Selain olahan seafood, Pins dapat memesan menu lain yang direkomendasikan oleh beberapa pengunjung tempat makan di Tasikmalaya ini. 

Kamu bisa memesan bakso sapi, bakso ikan, gurame asam manis dan capcay. Tempatnya yang bersih dan nyaman dapat digunakan sebagai tempat makan bersama rekan bisnis.

Lokasi: Jl. Yudanegara No.25, Yudanagara, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46121.

Jam Buka: Setiap hari (09.00-21.00).

Harga: Rp100.000-Rp250.000.

Baca Juga: 10 Tempat Makan Pempek Enak di Tangerang

Saung Rasa Desa

Saung Rasa Desa adalah tempat makan di Tasikmalaya yang menawarkan makan lesehan yang menekankan suasana seperti di desa. Tempat makan yang rekomendais banget untuk acara keluarga, family gathering dan acara-acara lainnya.

Lokasi: Jl. Terusan BCA No.8, Tuguraja, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46126.

Jam Buka: Setiap hari (10.00-21.00)

Harga: Rp25.000-Rp50.000/orang.

Liwet Asep Stroberi

(tripadvisor)

Pins yang sedang mencari restoran keluarga atau tempat makan yang bisa muat orang banyak dengan harga murah bisa ke Liwet Asep Stroberi. Area parkir yang luas dan tersedia beberapa menu paketan yang semakin mendukung untuk makan bersama di sini.

Lokasi: Jl. R. Ikik Wiradikarta No.9, Yudanagara, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46112.

Jam Buka: Setiap hari (07.00-22.00).

Harga: Rp50.000-Rp75.000/orang.

Baca Juga: 9 Makanan di Bintaro Xchange

Samudra Resto & Cafe

Tempat makan di Tasikmalaya yang menggabungkan konsep cafe dan restoran menjadi satu. Kamu bisa pesan VIP room untuk makan malam penting atau pun meeting.

Lokasi: Jl. Tentara Pelajar No.98, Empangsari, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46113.

Jam Buka: Setiap hari (09.00-21.00)

Harga: Rp50.000-Rp75.000.

Mashu Tasikmalaya

(pergikuliner)

Menyediakan all you can eat yakiniku dan shabu-shabu, Pins bisa ke tempat makan ini saat ingin mencoba makanan asia sepuasnya.

Lokasi: Jl. Sutisna Senjaya No.49, Empangsari, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46113.

Jam Buka: Setiap hari (11.00-21.00).

Harga: Rp143.000-Rp225.000/orang.

Baca Juga: 15 Tempat Beli Sate Padang Enak di Jakarta

Kupat Tahu Mangunreja

Ayo yang doyan kupat tahu tunjuk tangan? Kamu yang doyan kupat tahu bisa makan Kupat Tahu Mangunreja ini. Tahu yang disajikan lembut dengan bumbu kacangnya yang khas dan lezat.

Lokasi: Mangunreja, Kec. Mangunreja, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat 46462.

Jam Buka: Setiap hari (07.34-19.55).

Harga: Rp1.000-Rp25.000.

Warung Tasik Balakecrakan

(grabfood)

Warung Tasik Balakecrakan menawarkan suasana yang nyaman, bersih dengan beberapa tempat cuci tangan. Makanan yang disajikan adalah menu Sunda buhun.

Lokasi: Cipedes utara, Jl. R.E. Martadinata No.756, Cipedes, Kec. Cipedes, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46133.

Jam Buka: Setiap hari (08.00-20.00).

Harga: Rp Rp25.000-Rp50.000.

Baca Juga: 10 Rekomendasi Tempat Korean Bbq Bandung

Imah Mang Asep

Tempat makan di Tasikmalaya yang enak untuk nongkrong atau hangout bersama teman. Masakannya enak dengan tempat yang bersih dan instagramable.

Lokasi: Jl. HZ. Mustofa No.188, Nagarawangi, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46121.

Jam Buka: Setiap hari (07.00-22.00).

Harga: Rp1.000-Rp25.000.

Yaki Suki

(tripadvisor)

Yaki Suki adalah tempat makan di Tasikmalaya yang spesialisasinya menjual suki. Kamu dapat menemukan berbagai macam varian suki di tempat ini Pins.

Lokasi: Jl. Nagarawangi No.16, Nagarawangi, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46124.

Jam Buka: Kamis-Selasa (11.00-22.00), Rabu tutup.

Harga: Rp35.000-Rp100.000/orang.

Baca Juga: 20 Rekomendasi Restoran Romantis di Bandung

Saung Hegarsari

Merupakan resto model saung yang berada di tengah kota, menawarkan suasana yang adem dan asri.

Lokasi: Jl. BKR No.68, Kahuripan, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46114.

Jam Buka: Setiap hari (09.00-20.00).

Harga: Rp35.000-Rp100.000/orang.

Moro Kejo

(tripadvisor)

Menyediakan berbagai lauk pauk yang baru dimasak saat ada pesanan, jadi hidangan benar-benar lezat dan segar.

Lokasi: Jl. Pemuda No.23, Yudanagara, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat 46121.

Jam Buka: Setiap hari (09.00-21.00).

Harga: Rp50.000-Rp75.000.

Featured Image Source: pixabay


Temukan pilihan rumah dan apartemen terlengkap di Aplikasi Pinhome. Untuk kamu agen properti independen atau agen kantor properti bergabunglah menjadi rekan agen properti bersama kami dan iklankan properti kamu di sini.

Kamu juga bisa belajar lebih lanjut mengenai properti di Property Academy by Pinhome. Gabung menjadi Rekan Jasa Pinhome melalui aplikasi Rekan Pinhome di App Store atau Google Play Store sekarang!

Tak hanya itu, Pinhome juga memfasilitasi pengajuan KPR, bekerjasama dengan bank-bank berikut ini:

KPR Bank Maybank | KPR CIMB Niaga | KPR OCBC NISP | KPR Bank Mandiri | KPR Bank Danamon | KPR BNI | KPR UOB Indonesia | KPR BWS | KPR Maybank Syariah | KPR CIMB Niaga Syariah | KPR OCBC NISP Syariah | KPR Danamon Syariah | KPR Muamalat | KPR BTN | KPR Bank Syariah Indonesia | KPR Panin Dubai

Hanya di Pinhome.id yang memberikan kemudahan dalam membeli properti. Pinhome – PINtar jual beli sewa properti.