Kamus Istilah Properti

D

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
developer

Developer

Developer adalah pengembang properti yang membangun suatu area atau kawasan, seperti perumahan, kompleks atau apartemen.   Apa itu Developer? Developer adalah pelaku usaha yang membangun suatu area atau kawasan, seperti perumahan atau apartemen. Bentuknya bisa berupa sebuah lembaga atau instansi dalam bentuk perusahaan yang dimiliki swasta maupun pemerintah yang bergerak di bidang properti. Istilah yang disebut […]

Developer Read More »

drywall

Drywall

Drywall adalah papan gipsum yang digunakan sebagai dinding atau sekat. Pemasangannya terbilang cepat dan mudah, selain itu hasilnya rapi. Apa Itu Drywall? Drywall merupakan panel (papan tipis) yang terbuat dari gipsum. Material bangunan ini utamanya difungsikan untuk menjadi dinding.  Dibandingkan dengan dinding batu bata atau batu material jenis lain, pemasangan papan ini lebih cepat dan

Drywall Read More »

drop ceiling

Drop Ceiling

Drop ceiling adalah jenis langit-langit (plafon) sekunder yang dibuat menggantung di bawah struktur langit-langit utama. Apa itu drop ceiling? Setelah berhasil memenuhi kebutuhan utamanya yakni menjadi tempat bernaung, area interior sebuah bangunan biasanya akan memperhatikan penambahan elemen-elemen subsider. Estetika merupakan salah satu faktor yang biasanya ingin dihadirkan dari keberadaan elemen-elemen subsider pada bagian interior. Salah

Drop Ceiling Read More »

demand

Demand

Demand adalah istilah yang digunakan untuk menjelaskan seberapa banyak kuantitas dari komoditas diinginkan oleh pembeli. Apa itu demand? Ranah properti bersinggungan cukup erat dengan konsep-konsep yang ada dalam bidang ekonomi. Maka dari itu, kita tidak jarang menemui istilah-istilah dalam bidang ekonomi yang digunakan di ranah ini. Salah satunya istilah yang kerap digunakan adalah demand. Demand

Demand Read More »

Dividen

Dividen adalah pengikat antara pemegang saham dengan perusahaan, karena dengan membayarkan dividen tentu akan menjadi bagian kepercayaan bagi pemegang saham. Hal seperti ini juga dapat menarik investor baru untuk membeli saham perusahaan dengan jaminan dividen. Memiliki saham menjadi salah satu jenis investasi yang banyak diminati salah satunya karena ada dividen. Pemilihan saham sebagai investasi dapat

Dividen Read More »

devisa

Devisa

Devisa adalah alat dan sumber pembiayaan bagi bangsa dan negara yang dapat ditukarkan dengan uang luar negeri. Apa Itu Devisa? Pernah mendengar istilah devisa, Pins? Kata ini sering muncul dalam ekonomi suatu negara dan perbankan. Jika mengutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), devisa adalah alat pembayaran luar negeri yang dapat ditukarkan dengan uang luar

Devisa Read More »

apa itu desain

Apa Itu Desain

Apa itu desain? Desain adalah sebuah perencanaan kreatif berupa proses untuk membuat dan menciptakan objek baru.  Apa Itu Desain? Istilah desain merujuk pada seni terapan, proses kreatif, arsitektur, dan sejenisnya yang secara bahasa bisa berupa kata benda maupun kata kerja. Sebagai kata kerja, pengertian desain adalah proses dalam membuat dan menciptakan objek baru. Sementara arti

Apa Itu Desain Read More »

datum

Datum

Datum adalah kerangka acuan global yang digunakan untuk mengukur lokasi secara akurat. Apa Itu Datum? Istilah datum merujuk pada model bumi yang digunakan dalam pemetaan. Datum adalah kerangka acuan global yang digunakan untuk mengukur lokasi secara akurat. Cara kerjanya mirip dengan titik awal ketika Pins memberikan arahan kepada seseorang. Misalnya, saat ingin memberi tahu seseorang

Datum Read More »

Dana Kas Kecil

Dana kas kecil adalah uang kas yang tersedia untuk membayar kebutuhan sehari-hari atau transaksi pada perusahaan dengan nilai yang kecil. Apa itu Dana Kas Kecil? Kas kecil atau bisa juga disebut sebagai dana kas kecil adalah sedikit dana yang disediakan oleh perusahaan untuk digunakan membeli kebutuhan yang seringkali muncul dari waktu ke waktu selama bisnis

Dana Kas Kecil Read More »