Banyumanik

Semarang

Kecamatan Banyumanik terletak di bagian tenggara Kota Semarang. Kawasan dilalui jalan Tol Semarang-Solo, sehingga aksesnya mudah dijangkau. Lokasinya yang dekat dengan Universitas Diponegoro membuat Kecamatan Banyumanik ramai ditinggali perantau. Khususnya mahasiswa. 

Berbekal hal tersebut agaknya Kecamatan Banyumanik bisa menjadi pilihan jika kamu ingin membangun rumah untuk disewakan. Atau, bisa juga membangun kos.

Walau harga tanahnya cukup mahal tapi sebetulnya worth it karena sewa rumah di kawasan ini juga terbilang mahal. Lebih jauh, simak ulasan mengenai Kecamatan Banyumanik berikut jika Anda tertarik membeli rumah di Semarang

Populasi141,329 jiwa per Juli 2021
Luas Wilayah3,64 KM²
Plat kendaraanH

Daftar kecamatan lain yang ada di Semarang:

Kecamatan Candisari | Kecamatan Gajahmungkur | Kecamatan Gayamsari | Kecamatan Genuk | Kecamatan Gunungpati | Kecamatan Mijen | Kecamatan Ngaliyan | Kecamatan Pedurungan | Kecamatan Semarang Barat | Kecamatan Semarang Tengah | Kecamatan Semarang Selatan | Kecamatan Semarang Timur | Kecamatan Semarang Utara | Kecamatan Tembalang | Kecamatan Tugu

Seputar Banyumanik

Daftar Kelurahan di Kecamatan Banyumanik

  1. Kelurahan Pudakpayung 50265
  2. Kelurahan Gedawang 50266
  3. Kelurahan Jabungan 50266
  4. Kelurahan Padangsari 50267
  5. Kelurahan Banyumanik 50264
  6. Kelurahan Srondol Wetan 50263
  7. Kelurahan Pedalangan 50268
  8. Kelurahan Sumurboto 50269
  9. Kelurahan Srondol Kulon 50263
  10. Kelurahan Tinjomoyo 50262
  11. Kelurahan Ngesrep 50261

Batas Wilayah Banyumanik

Utara : Kecamatan Candisari dan Kecamatan Gajahmungkur

Timur : Kecamatan Tembalang

Selatan : Kabupaten Semarang

Fasilitas Umum di Banyumanik