Buleleng
Buleleng adalah nama salah satu kabupaten yang ada di Provinsi Bali. Ibu kota kabupatennya berada di Singaraja. Kawasan ini memiliki ruas pantai yang cukup panjang yang membentang hingga 144 kilometer. Terdapat dua komoditas pertanian yang terkenal di tempat ini, yaitu salak bali dan jeruk keprok Tejakula.
Dewasa ini, Kabupaten Buleleng terkenal sebagai Kota Pendidikan. Di kawasan ini didirikan Fakultas Keguruan (FKG) yang merupakan salah satu bagian fakultas dari Universitas Udayana. Lalu, pada 1985, fakultas ini melepaskan diri dari Universitas Udayana dan berubah menjadi STKIP Singaraja. Kini namanya lebih dikenal dengan sebutan Universitas Pendidikan Ganesha atau IKIP Singaraja.
Jika kamu berniat tinggal di Provinsi Bali dan dekat universitas, agaknya Buleleng bisa jadi pilihan. Selain punya kualitas pendidikan yang bagus, kawasan ini juga punya banyak tempat wisata. Fasilitas lainnya pun cukup bagus dan lengkap. Tertarik membeli rumah di Buleleng?
Populasi
814.356 jiwa (2020)
Luas Wilayah
1.364,73 km2
Plat kendaraan
DK
Fasilitas Umum di Buleleng
RSUD Kabupaten Buleleng
Lihat di PetaRumah Sakit TNI AD Wirasatya Singaraja
Lihat di PetaRS BaliMed Buleleng
Lihat di PetaRumah Sakit Umum Parama Sidhi
Lihat di PetaRS. Kertha Usadha
Lihat di PetaRSU Karya Dharma Husada Bros
Lihat di PetaPuskesmas Buleleng I
Lihat di PetaPuskesmas Kubutambahan 1
Lihat di PetaPuskesmas Banjar 1
Lihat di PetaPuskesmas Sawan I
Lihat di Peta
SD Mutiara, Buleleng
Lihat di PetaSD Negeri 1 Paket Agung
Lihat di PetaSD Negeri 1 Sari Mekar
Lihat di PetaSD Negeri 4 Banyuasri
Lihat di PetaSD Negeri 1 Bontihing
Lihat di PetaSD Negeri 3 Banjar Jawa
Lihat di PetaSD Negeri 3 Kubutambahan
Lihat di PetaSD Negeri 1 Banjar Bali
Lihat di Peta
SMP Negeri 1 Singaraja
Lihat di PetaSMPN 6 Singaraja
Lihat di PetaSMP 2 Singaraja Buleleng
Lihat di PetaSMP Negeri 1 Kubutambahan
Lihat di PetaSMP Negeri 1 Sukasada Buleleng
Lihat di PetaSMP Muhammadiyah 2 Singaraja
Lihat di PetaSMP Bhaktiyasa Singaraja
Lihat di Peta
SMA Negeri 1 Singaraja
Lihat di PetaSMA Negeri 3 Singaraja, Bali
Lihat di PetaSMA Negeri 2 Singaraja
Lihat di PetaSMA Negeri 1 Banjar
Lihat di PetaSMA Negeri 1 Busungbiu
Lihat di PetaSMA Negeri Bali Mandara
Lihat di PetaSMK Negeri 3 Singaraja
Lihat di PetaSMK TI Bali Global Singaraja
Lihat di PetaSMK Negeri 1 Singaraja
Lihat di PetaSMK Pariwisata Triatma Jaya Singaraja
Lihat di Peta
STKIP Agama Hindu Singaraja
Lihat di PetaUniversitas Panji Sakti
Lihat di PetaUniversitas Pendidikan Ganesha
Lihat di PetaSTIE Satya Dharma
Lihat di PetaSTIKES Buleleng Kampus 1
Lihat di Peta
Kawasan Wisata Ex. Pelabuhan Buleleng
Lihat di PetaGrombong Waterfall
Lihat di PetaMuseum Buleleng
Lihat di PetaAir Terjun Jembong, Ambengan
Lihat di PetaKrisna Funtasticland
Lihat di PetaTaman Kebangsaan
Lihat di PetaTirta Buana Waterfall
Lihat di PetaPantai Indah Singaraja
Lihat di PetaPantai Kubujati
Lihat di PetaPantai Pemaron - Buleleng
Lihat di PetaPantai Penimbangan Barat Pura
Lihat di Peta