Rp570 Jt - Rp1,2 M
Klaska Residence Surabaya
by Sinar Mas Land- 1-2 Kamar Tidur
- Luas Bangunan 25-51m²
- Strata
Lokasi
- Halte Darmo Trace Center0,46 KM
- GT Gunung Sari 13,7 KM
Pilihan Tipe Unit (3)
Spesifikasi & Fasilitas
Fasilitas berbeda tiap unit
Deskripsi Proyek
Tentang Klaska Residence Surabaya
Klaska Residence Surabaya merupakan sebuah kawasan hunian vertikal premium yang menawarkan gaya hidup terbaik. Dituangkan melaui desain yang elegan seperti hotel bintang lima, dengan interior yang berlapis full marmer, sehingga menambah kesan eksklusif. Dikembangkan oleh Sinarmas Land, Klaska Residence Surabaya merupakan kawasan hunian berlokasi di Jl. Jagir Wonokromo No.100, Jagir, Kec. Wonokromo, Kota SBY, Jawa Timur 60244. Saat ini Klaska Residence Surabaya sedang mengadakan promo dengan harga yang lebih ringan 10%, free furnished*, free biaya KPA*, free service charge* (limited offer) dan free insentif PPN 50%*. Jangan lewatkan promo ini!
Spesifikasi dan Fasilitas Klaska Residence Surabaya
Spesifikasi Klaska Residence Surabaya
Apartemen ini terdiri dari 3 pilihan tipe unit yaitu Type Superior, Type Deluxe, dan Type Suite dengan spesifikasi dan keunggulan berbeda-beda, yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan keluarga maupun pribadi. Beberapa tipe diantaranya adalah:
- Superior Type Comfy Bedroom: Tipe ini memiliki luas 25, 67 m2 dengan 1 kamar mandi dan 1 kamar tidur. Ini cocok untuk Anda yang ingin hidup sendiri atau berdua.
- Deluxe Type Spacious Bedroom: Dengan luas 36,06 m2, kamar tipe ini memiliki 1 ruang tamu untuk Anda bersantai.
- Suite Type Delicate Bedroom: Jika Anda sudah berkeluarga, Anda dapat memilih kamar tipe ini karena memiliki luas 51.58 m2 dengan 2 kamar tidur, 1 kamar mandi, dapur, ruang makan dan 1 ruang keluarga.
Fasilitas Klaska Residence Surabaya
Dilengkapi dengan Smart Unit System yang memungkinkan penghuni untuk memantau dan mengatur hunian dimana pun dan kapan pun hanya dengan menggunakan sebuah smartphone seperti mengatur lampu, TV, tombol panik, motion sensor, AC, dan aktivitas CCTV. Klaska Residence Surabaya juga menawarkan beragam kemudahan gaya hidup modern berupa fasilitas pendukung, seperti hanging garden, thematic pool, private movie room, private library, family party park, jacuzzi & sauna, games room, dan sku jogging track. Untuk menjaga lingkungan tetap aman dan kondusif, kawasan ini hadir dengan CCTV dan sistem keamanan 24 jam.
Rute Menuju Klaska Residence Surabaya
Berada di lokasi strategis, apartemen ini memiliki akses 2 menit stasiun kereta Wonokromo dan beberapa stasiun lainnya, sehingga memudahkan Anda atau tamu untuk mencari transportasi keluar kota.
Tentang Sinar Mas Land
Siapa yang tak kenal developer yang satu ini? Sinar Mas Land merupakan salah satu perusahaan developer properti terkemuka di Indonesia yang telah mengepakkan sayapnya hingga ke Eropa. Telah terbukti menangani beragam produk, mulai dari kota mandiri, perumahan, kawasan momersial dan industri, hotel hingga resor wisata. Developer properti ini diketahui beroperasi di Jl. BSD Green Office Park, Sampora, Kec. Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten 15345.
Sarana di Sekitar Klaska Residence Surabaya
Rumah Sakit di Sekitar Klaska Residence Surabaya
Berada di kawasan mewah tengah kota, tentunya apartemen ini dekat dengan beberapa rumah sakit seperti 9 menit menuju Rumah Sakit Premier dan 14 menit Rumah Sakit Ibu dan Anak Lombok Dua Dua Surabaya.
Pendidikan di Sekitar Klaska Residence Surabaya
Apartemen ini juga dikelilingi akses universitas ternama di Surabaya seperti 10 menit menuju Universitas Surabaya, 10 menit ke Universitas Kristen Petra, 10 menit ke Universitas Hang Tuah, 10 menit ke Universitas Pelita Harapan, dan 8 menit menuju ke Unitomo.
Pusat Perbelanjaan di Sekitar Klaska Residence Surabaya
Untuk pusat perbelanjaan, Anda tidak perlu khawatir karena apartemen ini dekat dengan beberapa mall seperti 10 menuju ke menit Surabaya Town Square, 10 menit menuju ke Royal Plaza, 10 menuju ke menit Marvell City, dan 10 menit menuju ke Plaza Marina.
Sarana Lain di di Sekitar Klaska Residence Surabaya
Lokasi apartemen ini juga tidak jauh dari bandara, ini tentu memudahkan Anda untuk kemana saja karena hanya 20 menit menuju ke Bandara Internasional Juanda. Selain itu, di sekitarnya juga banyak pemukiman warga dan UMKM yang pasti akan membantu Anda dalam mencari makanan atau barang kebutuhan sehari-hari. Klaska Residence Surabaya juga dekat dengan Pakuwon CIty.
Referensi Harga
- Harga ListingRp570 Jt - Rp1,2 M
- Estimasi Pinvalue
- Harga per m2Rp11,2 Jt/m² - Rp48,6 Jt/m²
Temukan Pilihan Hunian Lainnya
Kenapa Beli Lewat Pinhome?
- Proses Transaksi Terintegrasi
- Mulai dari mencari properti, mengajukan KPR, hingga membayar akad, kamu bisa lakukan semuanya di Pinhome.
- Konsultasi Beli Properti dan KPR Gratis!
- Ahli Properti dan KPR dari Pinhome akan siap memandu kamu dalam memilih properti dan program pembiayaan.
- Developer & Listing Berkualitas
- Bekerja sama dengan developer terpercaya, Pinhome menyediakan 500.000+ pilihan listing berkualitas untuk kamu.