3 Pakaian Adat Kalimantan Barat Lengkap dengan Gambar

Dipublikasikan oleh Komarudin Subekti dan Diperbarui oleh Nabila Azmi ∙ April 13, 2023 ∙ 5 menit membaca

Pakaian adat Kalimantan Barat – Penduduk Kalimantan Barat rata-rata berasal dari sebuah heterogen. Dengan demikian ini Kalimantan barat memiliki banyak kebudayaan yang sangat bervariasi, salah satunya Kalimantan barat memiliki 2 suku yakni suku Dayak dan suku melayu. Dari kedua suku tersebut Kalimantan barat memiliki keanekaragaman budaya yang berbeda-beda, dan setiap budaya tersebut memiliki ciri khas tersendiri.

Salah satu budaya warisan yang hingga saat ini terus ada yakni pakaian adat Kalimantan yang dikenalnya dengan pakaian adat King Baba dan pakaian adat Bibinge. Biasanya pakaian adat ini dipakai dalam kehidupan sehari-hari. Namun adapula yang dipakai khsusus untuk acara pernikahan saja.

Nah, untuk selengkapnya mengenai pakaian traadisional Kalimantan barat beserta gambar dan penjelasannya mari kita simak dengan seksama pembahasan di bawah ini, diantaranya sebagai berikut:

Pakaian Adat Kalimantan Barat

King baba dan King bibinge adalah pakaian khas Kalimantan barat yang berasal dari suku Dayak dan suku melayu. Jenis pakaian adat tersebut memiliki nilai-nilai yang tinggi, dan perlu untuk dijaga, serta dilestarikan. Selain itu, pakaian Kalimantan barat memiliki beberapa jenis dan beberapa keunikan, diantaranya adalah sebagai berikut ini:

Baca juga: Pakaian Adat Kalimantan Selatan

Pakaian Adat Kalimantan Barat
(Sering Jalan)

Berdasarkan kenyataanya pakaian khas Kalimantan barat memiliki 3 jenis diantaranya adalah pakaian laki-laki Dayak, pakaian wanita Dayak, dan pakaian Melayu SAmbas. Semua ini merupakan pakaian khas dari Kalimantan barat. Berikut ini penjelasan lengkapnya:

1. Pakaian Adat Untuk Pria Suku Dayak

Dalam suku Dayak memiliki pakaian adat yang dikhususkan untuk laki-laki atau yang dikenalnya dengan pakaian adat King baba. Jenis pakaian adat King baba adalah jenis pakain yang berbahan dari kulit tanaman ampuro atau yang dikenalnya dengan kulit kayu kapuo. Jenis kayu endemik pada dasarnya memiliki banyak kandungan serat yang tinggi.

Tahap proses pembuatan pakaian adat tersebut juga memerlukan waktu yang banyak karena proses pembuatanya yang sangat sulit. Selain itu untuk warna yang biasa digunakanya yakni memiliki warna yang alami, untuk bentuknya sendiri yakni menyerupai rompi tanpa lengan khas Kalimantan barat.

Untuk aksesoris yang digunakanya yakni terdiri atas ikat kepala, bulu burung yang berasal dari burung enggang gading, dan senjata tradisional yang berupa Mandau.

2. Pakaian Adat Untuk Wanita Suku Dayak

Pakaian adat wanita Dayak atau yang dikenalnya dengan King bibinge hanya dikhususkan untuk wanita Dayak saja. Bahan dan pembuatanya sendiri tidak jauh berbeda dengan pakaian adat King baba.

Perbedaanya terdapat seperti penutup dada, stegen, kain bawahan, dan hiasan tambahan lain seperti manik-manik. Untuk aksesorisnya adalah sebagai berikut ini:

  • Ikat kepala dengan bentuk segitiga dan berasal dari bulu burung enggang.
  • Gelang tangan yeng terbuat dari akar tanaman, hal ini dipercaya dapat menolak bala.
  • Kalung yang berasal dari kulit hewan, bisa juga dari akar kayu, hal ini dipercaya dapat menjauhkan diri dari roh-roh jahat.

Itulah persamaan dan perbedaan pakaian adat wanita Dayak yang biasa digunakan.

3. Pakaian Adat Teluk Belangan atau Cekak Musang

Pakaian adat melayu sambas dikenal juga dengan teluk belangan atau Cekak Musang. Jenis pakaian adat ini pada dasarnya berasal dari suku melayu sambas, sedangkan untuk bahan yang digunakannya berasal dari kain songket.

Baca juga: Pakaian Adat Kalimantan Utara dan Fakta yang Harus Kamu Ketahui

Perubahan Pakaian Kalimantan Barat

Perubahan Pakaian Kalimantan Barat
(Celebes)

Waktu yang terus berjalan, zaman yang terus mengalami kemajuan membuat pakaian adat Kalimantan bBarat pun ikut mengalami perubahan. Pada kalanya, pakaian tersebut belum terasa nyaman, namun kini sudah semakin enak dikenakan. Selain itu, juga sudah terdapat banyak ragam jenis pakaian Kalimantan Barat.

Kemajuan zaman yang modern mempengaruhi identitas dan bahan-bahan pakaian tersebut. Namun, meski demikian ini pakaian adat kalimantan barat tidak berubah motif, bentuk, serta nilai-nilai leluhurnya. Untuk penjelasannya adalah sebagai berikut ini:

  • Bulang Buri dan King Buri, terbuat dari bahan buri atau kulit binatang seperti kerang laut pilihan.
  • Pakaian King Kabo’ berasal dari kata hantu raksasa yang berarti tinggi dan besar. Untuk bahanya berasal dari kulit kayu cawat, dan terdapat hiasan manik-manik yang berupa pita-pita rumbai, kain sungkit Brunei.
  • Pakaian King Tompang, dengan bahan yang berasal dari kain polos berwarna hitam dan biru. Untuk bahan lainnya berasal dari bahan yang berwarna merah atau yang biasa digunakan untuk pita. Sedangkan untuk benangnya sendiri memiliki jenis kain berwarna-warni.
  • Pakaian Indulu Manik, atau bahan pokok yang berasal dari kain lengkap dengan manik-manik lainnya dan ini berasal dari sarawak (Malaysia Timur).
  • Buang Kuureng, terbagi menjadi dua jenis yakni Kuurung sapek tangan atau jenis pakaian dengan gaya lengan pendek dan Kuurung langke tangan, atau jenis pakaian dengan gaya lengan panjang. Untuk kedua bahan tersebut berasal dari beludru.

Baca juga: Pakaian Adat Kalimantan Selatan

Aksesoris Pakaian Adat Kalimantan Barat

Berikut merupakan aksesoris-aksesoris yang biasa dipakai untuk pelengkap pakaian tradisional Kalimantan barat:

  • King Baba.
  • King Bibinge.
  • Cekak Musang dan Teluk Belanga.
  • Buang Kuurung.
  • King Kabo’.
  • King Buri dan Bulang Buri.
  • King Tompang.
  • Indulu Manik.

Demikianlah pembahasan kali ini mengenai pakaian adat Kalimantan barat yang memiliki berbagai ragam jenis dan filosofi tersendiri. Tentunya, sampai saat ini pakaian adat tersebut masih terus dilestarikan. Seperti halnya, jenis pakaian adat King baba dan King bibinge yang merupakan salah satu kebanggaan suku Dayak, yang masih bertahan hingga saat ini.

Baca juga:

Feature image source: Orami


Temukan beragam pilihan rumah terlengkap di daftar properti & iklankan properti kamu di Jual Beli Properti Pinhome. Bergabunglah bersama kami di aplikasi Rekan Pinhome untuk kamu agen properti independen atau agen kantor properti. 

Kamu juga bisa belajar lebih lanjut mengenai Properti di Property Academy by Pinhome. Download aplikasi Rekan Pinhome melalui App Store atau Google Play Store sekarang!

Hanya di Pinhome.id yang memberikan kemudahan dalam membeli properti. Pinhome – PINtar jual beli sewa properti.

Artikel Pilihan

Berita Pinhome
Berita Pinhome Hadir di Denpasar, Pinhome Home Service Solusi Satu Langkah Mudah Bersih-Bersih Rumah

Jakarta, 9 Juli 2021 – Layanan Pinhome Home Service (PHS), hasil kolaborasi Pinhome dengan PT. Ap

Berita Pinhome
Berita Pinhome Hadir di Bandar Lampung dan Yogyakarta, Pinhome Home Service: Solusi Satu Langkah Mudah Bersih-bersih Rumah

Jakarta – Layanan Pinhome Home Service (PHS), hasil kolaborasi Pinhome dengan PT. Aplikasi 

Berita Pinhome
Berita Pinhome Buka Booth Free Massage di Acara CoHive Pop Up Market, Layanan Pinhome Home Service Diminati Lebih dari 150 Orang

Jakarta, 14 Juli 2022 - Pinhome selaku e-commerce properti, penyedia jasa rumah tangga, dan gaya hi

Panduan KPR/KPA
Panduan KPR/KPA KPR Lewat Pinhome, Agen Properti Bisa Klaim Seluruh Komisi!

Jakarta, 9 Agustus 2021 – Pinhome sebagai e-commerce properti memiliki misi untuk menjadikan prop

Berita Pinhome
Berita Pinhome Mau Bangun Usaha? Berikut Tips Pengecekan Properti untuk Tempat Usaha dari Pinhome

Jakarta, 1 November 2021 – Memahami aspek hukum pada properti merupakan hal yang krusial sebelum

Artikel Terkini

Finansial
Finansial 7 Jurus Jitu Generasi Sandwich Agar Tetap Bisa Berinvestasi Untuk Diri Nya

Jika Pins mendegar kata generasi sandwich atau sandwich generation apa  yang  akan terlintas di b

Uncategorized
Uncategorized 7 Tips Menyisihkan Uang untuk Beli Hunian Idaman

Membeli hunian idaman adalah impian banyak orang. Namun, prosesnya tidak selalu mudah, terutama dal

Panduan Beli Properti
Panduan Beli Properti 6 Strategi Negosiasi Harga Beli Properti

Gajian sebentar lagi dan Ramadhan baru saja usai. Beberapa diantara kamu mungkin sudah punya rencan

Panduan Beli Properti
Panduan Beli Properti Cara Menabung Beli Rumah Tanpa KPR

Memiliki rumah sendiri tentunya menjadi impian bagi setiap orang terutama para pasangan baru. Harga

Edukasi
Edukasi 5 Jenis Cat Dulux Interior Rumah Paling Awet

Memilih cat dinding untuk bagian dalam rumah tentunya tidak boleh asal. Selain memilih warna, kamu

Ikuti Media Sosial Kami

Pinhome Indonesia